Jika naskah tulisan kita ditolak, apa yang harus kita lakukan? Bersedih? Diam, ngambek malas nulis lagi, atau apa? Bersedih sebentar boleh dong! Tapi sebentar saja ya...Nah yang tidak boleh itu adalah ngambek, diam dan malas nulis. Pokoknya jangan jadikan alasan penolakan itu sebagai alasan untuk malas menulis.
Bukan hanya kita yang pernah ditolak oleh satu penerbit. Penulis yang sudah senior pun dulunya pasti juga penulis pemula kan? Pasti mereka juga pernah dan sering ditolak juga. Lalu Apa yang harus kita lakukan dengan naskah yang ditolak itu? Ya kita lempar lagi ke penerbit yang lainnya. Siapa tahu penerbit yang ini mau mengambil naskah kita. Kalau tidak bagaimana? Hihi jangan putus asa! Kita edit lagi dan sesuaikan dengan kriteria persyaratan naskah dari penerbit yang lain itu. Jangan menyerah, hingga sampai akhirnya naskah kita diterima.
Wah, kalau begitu membosankan dan memakan waktu cukup lama ya? Tentu saja, semua kan butuh proses dan waktu. Tak ada yang instan tentunya, tapi toh akhirnya kita akan senang jikanaskah itu akahirnya diterbitkan menjadi buku. Selamat menulis...
Bukan hanya kita yang pernah ditolak oleh satu penerbit. Penulis yang sudah senior pun dulunya pasti juga penulis pemula kan? Pasti mereka juga pernah dan sering ditolak juga. Lalu Apa yang harus kita lakukan dengan naskah yang ditolak itu? Ya kita lempar lagi ke penerbit yang lainnya. Siapa tahu penerbit yang ini mau mengambil naskah kita. Kalau tidak bagaimana? Hihi jangan putus asa! Kita edit lagi dan sesuaikan dengan kriteria persyaratan naskah dari penerbit yang lain itu. Jangan menyerah, hingga sampai akhirnya naskah kita diterima.
Wah, kalau begitu membosankan dan memakan waktu cukup lama ya? Tentu saja, semua kan butuh proses dan waktu. Tak ada yang instan tentunya, tapi toh akhirnya kita akan senang jikanaskah itu akahirnya diterbitkan menjadi buku. Selamat menulis...
No comments:
Post a Comment